Wednesday, 4 August 2010

Rasional

Menghilang dari permukaan jauh tak terlihat
Menikmati kehilangan dan tak menyesal
Ku berpikir rasional

Arogansiku mengaburkan pandangan akanmu
Membius syarafku untuk tak menyesal
Ku berpikir rasional

Aku menjadi manusia yang lain
Berbeda dengan mereka yang labil
Aku urung untuk kembali normal
Karena aku memang berpikir rasional

Aku berpikir rasional
Aku tak akan menyesal

No comments:

Post a Comment